Pembelajaran bahasa Inggris teks proceure, gambar: teachersuperstore.com.au |
Teks procedure juga sering disebut dengan nama teks instruksi. Ada yang tahu kenapa prosedur disamakan dengan instruksi. Ya prosedure memang lekat sekali dengan sebuah instruksi ini. Ini bisa berupa petunjuk, langkah-langkah, dan tahapan yang harus dilakukan satu demi satu untuk bisa menghasilkan apa yang sudah ditentukan sebelumnya sebagai "goal".
Teks procedure ini menurut saya bersifat sangat funsional, tidak hanya sebagai pemanis kata, tetapi ditulis karena memang secara fungsi diperlukan. Sebagai contoh ketika kita membeli sebuah TV baru didalamnya ada banyak perangkat yang disediakan, misalnya TV, antena, kabel, dan colokan listrik lainnya hehhe. Tentu dalam pakekt pembelian TV set tersebut perlu disajikan cara merangkai berbagai perlatan yang ikut disertakan itu biar bisa berfungsi dengan baik. Petunjuk cara merangkai alat menjadi TV yang unsioanl itu bisa kita kategorikan sebaik TEKS PROCEDURE.
Procedure text, gambar: teachersuperstore.com.au |
Masih ingan apa dan bagaimana kalimat perintah itu dalam bahasa Inggris? Tentu kita masih ingat betul pelajarn dasar, bahwa kalimat (sentence) dalam bahasa Inggris itu ada beberapa macam, diataranya; kalimat positif, negat, interogatif, pertanyaan, dan perintah.
Procedure text dalam bahasa Inggris, gambar: blendspace.com |
Kalimat perintah dibentuk dengan cara membuang subject kalimat itu dan meletakkan prediket menjadi awaln kalimat. Jika kalimat itu berbentuk verbal maka letakkanla Verb 1 diawal kalimat. Jika kalimat itu berbentu nominal, maka predikat nominal yang berupa TOBE dikembalikan ke betuk asal dan diletakkan diawal kalimat. Perhatikan cara membuat kaliamt perintah dibawah ini:
You go to marketKedua kaimat positif atau berita diatas kalau dijadikan kalimat perintah menjadi:
You are friendly
Go to market!Kalimat-kalimat perintah seperti diataslah yang menjadi model penulisan teks procedure dalam bahasa Inggris. So kuasai penulisan kalimat perintah (imperative sentence) jika ingin bagus dalam memahami teks procedure. Ayo kita liaht berbagai macam tulisan tentang procedure text beriktu!
Be friendly!
- What is Procedure?
- Kumpulan Contoh Procedure Text Bahasa Inggris
- 5 Contoh Monolog Giving Instruction
- Contoh Procedure Text-How to Make the Meatballs
- How to Cook with Microwave Oven – Example of a Procedure Text
- How to Write Papers – a Procedure Text
- Contoh Procedure Text: Easy Recipes for Dinner
- Procedure / Instruction Text – How To Tie a Neck Tie
- How to Make Ice Cream ” example of Procedure Text”
- How to Iron a Shirt , Another Example of “Procedure Text”
- Making Apple Juice ” Example of Procedure Text”
- How to Boil Egg as Example of Procedure text
- Procedure Text in Making Candles
- Contoh/Example of Procedure Text in Making Kite
- Contoh/Example of Procedure Text in Installing SIM Card
- Between Explanation and Procedure Text
- Planting Chilies; a procedure text
- Writing For Business; a procedure text
1. Teks procedure adalah teks yang digunakan untuk memberikan petunjuk cara melakukan suatu hal dengan sempurna. Umumnya teks jenis ini akan banyak diawali dengan judul "How to.." atau "Cara melakukan, mengerjakan,....."
2. Teks procedure disusun berdasarkan aturan genric structure sebagai berikut:
A. Goal: Kalimat yang menyatakan tujuan, maksud, dan tema pokok ditulisnya teks procedure ini. Umunya tujuan ini ditulis pada judul teks3. Ciri kebahasan atau language feature setiap jenis teks bahasa Inggris itu berbeda. Language feature ini sifatnya dalah "dominantly" jadi hanya "umunya" tidak mesti semua kalimat itu pasti tercover dengan apa yang menjadi ciri kebahasaan tersebut. Nah untuk dominant language feature pada jenis teks procedure bahasa Inggris adalah:
B. Material dan Equpment: Beberapa kalimat yang menjelaskan bahan dan perlengkapan yang dibutuhkan untuk melakukan hal yang sudah dimaksud pada tujuan atau judl teks
C. Steps: Langkah-langkah yang harus diikuti dan dilakukan dengan benar supaya bisa mencapai tujuan yang sudah ditentukan
A. Kalimat perintah alias kalimat imperative baik yang pisitve atau yang negativ. Kalimat perintah negative ini kita kenal dengan kalimat larangan (prohition) yang cara membuatnya cukup menambahkan katan "DO NOT" atau "DON'T" di awal kalimat.Begitulah pembahasan komplit tentang teks procedure bahasa Inggris yang umunya dipelajari siswa-siswi sekolah menengah di kelas 10. Ingat ya ini hanya tempat untuk memahami bukan tempat untuk menhasilkan tugas atau PR contoh teks procedure. Jadi kalau kalian mendapat tugas mencari contoh text procedura, tulisan diatas bisa dibuat menjadi rujukan.
B. Pemakaian kata-kata yang menunjukkan urutan seperti firstly, secondly, thirdly, then, after that, before, dan lain sebagainya.
No comments:
Post a Comment